Karena integritas dan hasil produksi kami yang bersaing, pelanggan kami tidak hanya dari area Jawa Timur saja. Beberapa kali kami juga melayani pesanan yang datang dari luar negri seperti dari Mlaysia, Singapura, Timur Leste dan negara tetangga lainnya.
Kali ini kami akan membahas tentang jaket pesanan dari universitas Mulawarman yang terletak di Samarinda. Jaket dipesan untuk kebutuhan jaket angkatan.
Karena jaket dibuat semiformal maka desain jaket dibuat sesederhana mungkin. Jaket ini terdiri dari dua sisi yang bisa dipakai bolak balik. Pada bagian luar jaket memakai bahan hightwist lembut yang biasanya dipakai untuk bahan jas. Tekstur kain yang licin menambah kesan rapi dan elegan. Warna yang digunakanpun warna hitam dengan sedikit kombinasi warna abu-abu pada bagian kerah. Resleting utama jaket memakai resleting besi warna emas dengan kualitas terbaik. Pada samping kanan dan kiri jaket terdapat saku yang berfungsi menyimpan barang-barang.
Pada bagian dada kiri terdapat logo bordir Universitas Mulawarman. Untuk bagian dalam jaket berwarna abu-abu polos dan pada dada kiri terdapat saku. Bahan yang dipakai adalah fleece dengan bahan dasar katun yang halus dan nyaman dipakai. Bahan ini biasa dipakai untuk bahan sweater. Bahan fleece termasuk bahan dengan harga rendah tapi memiliki kualitas yang bagus.
Untuk bordir, kami selalu menggunakan bordir computer. Gambar serumit apapun hasilnya akan tetap rapi dan mendetail. Sudah tidak diragukan lagi kualitasnya karena dikerjakan dengan digital, sangat minimal akan terjadinya kesalahan. Dan juga posisi bordir lebih akurat serta bentuk yang presisi. Secara keselurahan kami menjamin kualitas produk kami. Karena tujuan kami adalah kepuasan pelanggan.
Untuk estimasi waktu pengerjaan kami yaitu 40 hari kerja, namun jika Anda membutuhkan lebih cepat dari itu maka akan kami sesuaikan deadline kami dengan Anda ?
Anda punya komunitas, perusahaan, ataupun temen sekelas yang berminat membuat seragam? Percayakan seragam Anda kepada kami ?
WA / SMS : 0895-8008-60000 , 0852 5151 7474
TELP : 0895 8008 60000
BBM : 5a9a4d3c , 5a8d0789
LINE : ratugaleri
Email : [email protected]
Atau bisa datang langsung ke galeri kami di Jln. Karang Menur 1 no. 2, Surabaya. Kami menyediakan contoh-contoh hasil yang pernah kami produksi. Berikut catalog jenis kain dan warna yang tersedia. Kalaupun Anda berdomisili jauh dari tempat kami, bisa langsung memesan via online.
Untuk pertanyaan silahkan langsung hubungi CS kami.
Ratu Galeri trusted name for Quality.
“Better Quality,Service and Price”
“Trusted Name in Quality. Best Product, Price, People, Place, and Service”